PENGARUH PENGGUNAAN MODUL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS VII SMP NEGERI 8 KOTA CIREBON

elinda aprismayanti(1), nuryana nuryana(2*),


(1) 
(2) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Penilaian modul merupakan pendekatan baru yang diperkenalkan para ahli pendidikan untuk dilaksanakan di sekolah selain
pendekatan penilaian yang telah lama digunakan. Berdasarkan penelitian awal yang dilakukan oleh penulis di SMP Negeri 8
Kota Cirebon, bahwa dalam pembelajaran matematika dalam menggunakan modul terdapat banyak faktor yang
mempengaruhi belajar siswa. Hal ini terbukti dengan adanya siswa yang kurang merespon ketika proses belajar mengajar
berlangsung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh penggunaan modul terhadap hasil belajar
matematika, sehingga penggunaan modul yang sesuai dengan kriteria dalam suatu pembelajaran. Adapun kerangka
pemikiran dalam penelitian ini bahwa penggunaan modul dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Variabel dalam penelitian
ini adalah penggunaan modul sebagai variabel bebas (X) dan hasil belajar siswa sebagai variabel terikat (Y). Penelitian ini
menggunakan pendekatan kuantitatif. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah melalui angket dan tes.
Analisis data menggunakan uji normalitas, homogenitas, uji independen dan kelinieran regresi, uji korelasi, uji hipotesis,
dan koefisien determinasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan modul dalam bidang studi matematika dengan menggunakan angket
kategori baik dengan rata-rata 72,46 dan hasil belajar matematika memiliki nilai rata-rata 72,36 .Persamaan regresi yaitu Ŷ
= 42 + 0,4 X artinya koefisien arah regresi (b) = 0,4 bertanda positif. Perhitungan korelasi diperoleh r
hitung
0,4, Korelasi
tersebut diperoleh indeks determinan sebesar 16%. Sedangkan uji hipotesis menggunakan uji t diperoleh t
hitung
1,684. Hal ini menunjukkan t
hitung >ttabel, maka Ho ditolak dan Ha diterima artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara
penggunaan modul terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika sebesar 16%.
Kata Kunci : modul, hasil belajar
2,75 dan t
tabel


Full Text:

PDF

References


Adjie, Nahrowi dan Maulana.2006. Pemecahan Masalah Matematika. Bandung : Upi Press

Arikunto, suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian syatu Pendekatan Praktik. Jakarta ; Rineka Cipta

Arini, Eni Aprilia. 2009. Pengembangan Modul Matematika sebagai Sarana Pencapaian

Kompetensi Pada Materi Pokok Faktorisasi Suku aljabar SMP Berdasarkan Kurikulum Tingkat

Satuan Pendidikan. Yogyakarta : Universitas Negeri Semarang

Daryanto.2007. Evaluasi Pendidikan. Jakarta :Rineka Cipta

Djamarah, Saiful Bachri, Aswan Zain. 1997. Strategi Belajar Mengajar : Bandung : Rineka Cipta

Fathoni , Abdurahmat. 2006. Metodologi Penelitian dan Tehnik Penyusunan Skripsi, Jakarta :

Rineka Cipta

Fibriyanti, Rahma.2007. Implementasi modul siklus Belajar Untuk meningkatkan Kreatifitas dan

Prestasi Siswa Kelas VII SMP Laboratorium UM. Malang : Universitas Malang

Hamalik,Oemar.1994.Media Pendidikan. Bandung : PT Citra Aditiya bakti

Kamus Besar Bahasa Indonesia. 2000

Kartawijaya, Edi soewardi. 1987. Pengukuran dan Hasil Evaluasi belajar. Bandung : Sinar Baru

Lestari, Sri.2008. Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing dengan Media

Audio Visual dan Modul Bergambar disertai LKS Terhadap Prestasi Belajar Fisika ditinjau dari

Kemampuan Awal dan Aktifitas Belajar Siswa (Studi Kasus Pada Materi Tata surya ). Jatim :

Universitas Sebelas Maret

Mulyati .2005. Psikologi belajar. Yogyakarta : CV andi offset

Otong Karsdiputra. 2000. Teori-teori Belajar mengajar. Bandung : Sinar Baru Algesindo

Purwanto Ngalim. 2006. Prinsip-prinsip dan Tehnik Evaluasi Pengajaran. Bandung : Remaja

Karya

Riduan, 2008. Belajar Mudah Penelitian untuk Guru karyawan dan Peneliti Pemula. Bandung :

Alfabeta

Riduan. 2008. Dasar-dasar statistic. Bandung : alfabeta

Rosyid, Muh. 2010. Dikllat Kabar baru Pendidikan STIE Putra Bangsa : UT http/www/.google.com

/ Wikipedia.posted by

Ruseffendi. 1988. Pengajaran CBSA. Bandung : Tarsito

Ruseffendi. 1991. Membantu Guru Mengembangkan Kompetensinya dalam Pengajaran

Matematika. Bandung : tarsito

Sadiman, Arif.1986. Media Pendidikan, Pengertian dan pemanfaatannya. Jakarta : Raja Grafindo

Persada

Sandjaja, Herianto Albertus. 2006. Panduan Penelitian. Jakarta : Prestasi Publisher

Sardiman. 1996. Interaksi dan motivasi Belajar Mengajar. Bandung :Raja Grafindo Persada

Sudjana, Nana. 1989. Dasar-dasar Proses Belajar mengajar. Bandung : Sinar Baru Algesindo

Sudjana. 2005. Metoda statistika. Bandung ; Tarsito

Sudjiono, Anas. 2008. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Bandung : PT Raja Grafindo persada

Sugijono, Adinawan Cholik, 2006. SeribuPena Matematika untuk SMP/MTS Kelas VII. Jakarta :

Erlangga

Sugiono.1994. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta

Suherman, Erman dan Yaya Sukjaya. 1990. Petunjuk Praktis untuk Melaksanakan Evaluasi

Pendidikan Matematika. Bandung : Wijaya Kusumah

Suherman, Erman.2003. Evaluasi Pembelajaran Matematika . Bandung : UPI Bandung

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2003. Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung : Remaja

Rosda Karya

Syah Muhibin. 2005. Psikologi pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung : PT Remaja Rosda

karya

Syaodih, Nana. 1988. Azas-azas dan Teori belajar Mengajar. Bandung : Tarsito

UU Sistem Pendidikan Nasional UU RI N0 20.Th.2003. Jakarta : Asa mandiri

Widiasto, Sukma. 2010. Pengaruh Penggunaan Modul Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa

Kelas VIII Pada Pokok Bahasan Pelaku Kegiatan Ekonomi di SMPN 3 Ngadirejo Wonogiri Tahun

Ajaran 2009/2010. Surakarta : Universitas Muhamadiyah Surakarta




DOI: 10.24235/eduma.v2i1.63

Article Metrics

Abstract view : 712 times
PDF - 660 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2022 Eduma : Mathematics Education Learning and Teaching

View My Stats